Postingan

Menampilkan postingan dari 2014

PERTENTANGAN SOSIAL DAN INTEGRASI MASYARAKAT

v   PERTENTANGAN SOSIAL Pertentangan sosial merupakan suatu penyimpangan yang biasanya didasari oleh kesalah pahaman. Pertentangan sosial dapat dilihat dari kehidupan sehari-hari sebagai contohnya : tawuran, peperangan antar suku dan juga kekerasan dalam rumah tangga semua , semua itu hanya ingin memuaskan keegoisan masing-masing yang ingin memenangkan dirinya sendiri. Adapun Faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya pertentangan sosial: 1. Rasa Iri antara individu,negara, dan masyarakat 2. Adanya rasa tidak puas masyarakat terhadap kepemerintahan 3. Banyak adu domba antara politik,agama,suku serta budaya Contoh : 1.       Tawuran pelajar, tawuran warga Solusi :  1.       Hindari kesalahpahaman terhadap kelompok lain, karena bila ada 1 orang di kelompok itu yang salah paham, dapat terjadi tawuran yang melibatkan kelompoknya dan kelompok lain. 2.       Menjaga keharmonisan antar kelompok. 3.       Saling pengertian 4.       Percaya satu sama lain. v   INTE

PENGERTIAN SOSIAL DAN KESAMAAN DERAJAT SECARA UMUM DAN MENURUT PARA AHLI

PENGERTIAN SOSIAL DAN KESAMAAN DERAJAT SECARA UMUM v   Pengertian Sosial Pengertian Sosial merupakan segala perilaku manusia yang menggambarkan hubungan nonindividualis. Istilah tersebut sering disandingkan dengan cabang-cabang kehidupan manusia dan masyarakat di manapun. Pengertian Sosial merujuk pada hubungan-hubungan manusia dalam kemasyarakatan, hubungan antar manusia, hubungan manusia dengan kelompok, serta hubungan manusia dengan organisasi untuk mengembangkan dirinya. Pengertian sosial ini pun berhubungan dengan jargon yang menyatakan bahwa manusia merupakan makhluk sosial. Setiap manusia memang tidak bisa hidup sendirian. Seseorang membutuhkan orang lain untuk mendukung hidupnya. Dukungan ini bukan hanya berarti bantuan, namun dukungan ini berarti juga jaminan seseorang untuk mengembangkan dirinya. Manusia yang bersosialisasi kurang baik dengan seseorang lainnya akan menjadi pribadi yang tidak berkembang sempurna. Pengertian sosial tidak dapat dilepaskan dari kehid
NEGARA DAN WARGA NEGARA NEGARA PENGERTIAN NEGARA ·          SECARA UMUM Secara umum Negara di artikan sebagai organisasi tertinggi di antara suatu kelompok masyarakat yang mempunyai cita-cita untuk bersatu, hidup di dalam daerah tertentu yang mempunyai pemerintah yang berdaulat, dengan mengakui adanya suatu pemerintahan yang mengurus tata tertib dan keselamatan kelompok masyarakat tersebut. ·          MENURUT PARA AHLI Ø   Georg Jellinek Negara adalah organisasi kekuasaan dari sekelompok manusia yang telah berkediaman di wilayah tertentu. Ø   Georg Wilhelm Friedrich Hegel Negara merupakan organisasi kesusilaan yang muncul sebagai sintesis dari kemerdekaan individual dan kemerdekaan universal. Ø   Roelof Krannenburg Negara adalah suatu organisasi yang timbul karena kehendak dari suatu golongan atau bangsanya sendiri. Ø   Roger H. Soltau Negara adalah alat atau wewenang yang mengatur atau mengendalikan persoalan bersama atas nama masyarakat. Ø   H.J L

Penduduk Masyarakat dan Kebudayaan

PENGERTIAN DAN KETERKAITAN PENDUDUK MASYARAKAT DAN KEBUDAYAAN Penduduk, Masyarakat dan kebudayaan adalah sebuah mekanisme yang tidak dapat dipisahkan, karena apa? dikarenakan semua nya salih berkaitan baik dari arti maupun dari realisasi. Untuk itu mari kita bahas satu-persatu arti nya dan kita kaitkan 3 hal tersebut. arti penduduk, masyarakat dan kebudayaan : penduduk adalah sekelompok orang yang tinggal di suatu tempat atau wilayah dengan waktu tertentu, sedangkan masyarakat dan kebudayaan adalah dwitunggal yang tidak dapat dipisahkan, masyarakat sendiri adalah sebutan sekelompok orang yang tinggal di suatu tempat atau daerah, sedangkan kebudayaan adalah suatu sikap atau sifat atau adat yang ada dalam masyarakat tersebut. dalam pengertian yang lebih ilmiah, penduduk, masyarakat dan kebudayaan dapat didefinisikan sebagai berikut : Penduduk : penduduk adalah orang-orang yang mendiami suatu tempat atau daerah tertentu, menetap dalam suatu wilayah, dan berkembang di wilayah